Pilih Komputer atau Laptop, Manakah Yang Terbaik?

Pilih Komputer atau Laptop, Manakah Yang Terbaik? - Dewasa ini kebutuhan akan sistem komputer semakin meningkat. Hampir seluruh aspek kehidupan sudah diambil alih oleh teknologi. Baik itu urusan pekerjaan, berdagang (online shop), hingga sarana hiburan. Hal ini tentu menuntut setiap orang untuk setidaknya memiliki satu komputer agar bisa mengikuti perkembangan teknologi dan agar  tidak ketinggalan zaman.

Komputer vs Laptop

Berbicara tentang komputer, ada satu gadget yang memiliki sistem sama persis dengan komputer namun sifatnya lebih portable, yaitu laptop. Keberadaan laptop ini dapat menjadi bahan pertimbangan bagi anda yang hendak membeli komputer, karena keduanya memiliki kelebihan dan kekurangan masing – masing.

Nah, pada kesempatan kali ini bagi anda yang bingung menentukan pilihan, apakah membeli komputer atau laptop, kami akan membantu anda dengan memberikan masukan mengenai kelebihan dan kekurangan masing-masing, yang kami harapkan setelah membaca ulasan tersebut anda bisa semakin mantap dalam menentukan pilihan.

Komputer VS Laptop – Kelebihan dan Kekurangannya

A. Komputer

Kelebihan :

1. Prosesor

Komputer memiliki prosesor yang bisa dibilang lebih baik dari pada laptop. Kendati ukurannya lebih besar, prosesor komputer mempunyai performa yang lebih baik serta tahan panas walaupun digunakan berlama – lama pada spesifikasi yang sama dengan laptop (misal Core i5).

2. Layar

Dari segi layar, komputer patut berbangga karena memiliki layar yang lebih luas dari pada laptop. Layar komputer umumnya memiliki luas diatas 14 inch. Hal ini berbeda dengan laptop yang hanya berkisar antara 7 – 11 inch.

3. Keyboard

Komputer memiliki keyboard yang lebih lengkap dari pada laptop karena ukurannya lebih luas. Bahkan di beberapa keyboard gaming jumlah tombolnya bisa bertambah sesuai merknya. Selain itu keyboard komputer juga bersifat portabel dan bisa diganti jika mengalami kerusakan.

4. Bisa melakukan upgrade hardware

Komponen hardware pada komputer bisa updgrade karena komponen ini bisa dibongkar pasang. Jadi jika ingin memiliki spesifikasi komputer yang lebih baik, anda tinggal membeli hardware yang diinginkan, lalu memasangnya pada komputer.

5. Perbaikan

Karena komponennya terpisah dan bisa dilepas, perbaikan atau servis komputer bisa lebih mudah dilakukan.

Kekurangan

1. Tidak portabel

Tidak seperti laptop, komputer memiliki komponen yang berat dan bermacam-macam. Oleh sebab itu komputer tidak bisa dibawa kemana-mana.

2. Kurang praktis

Dianggap kurang praktis karena kita harus memasang satu persatu komponen hardwarenya sebelum digunakan.

B. Laptop

Kelebihan

1. Lebih praktis

Untuk menggunakan laptop sangatlah praktis karena tinggal buka dan menekan tombol power, laptop sudah menyala.

2. Portable

Karena bentuknya yang pipih dan kecil serta komponennya yang sudah terpasang permanen, membuat laptop lebih portabel dan mudah dibawa kemana-mana.

3. Layar

Bagi anda yang tidak menyukai layar yang terlalu besar, laptop bisa menjadi pilihan karena umumnya layar laptop memiliki luas antara 7-10 inch.

Kekurangan

1. Prosesor

Laptop memiliki sirkulasi udara yang tidak terlalu baik. Hal ini tentu berimbas pada kinerja prosesor yang cepat panas dan tentunya tidak dapat bertahan lama.

2. Keyboard

Keyboard pada laptop memiliki tombol yang lebih terbatas karena ukurannya tidak terlalu besar.

3. Upgrade hardware

Pada laptop, anda tidak bisa sesukanya mengganti hardware karena semua komponen itu sudah terpasang permanen. Hanya RAM yang bisa dibongkar pasang.

4. Servis atau perbaikan

Jika laptop mengalami kerusakan, maka perbaikannya akan sedikit sulit dan harus dilakukan oleh mereka yang ahli dibidangnya. Ini dikarenakan laptop memiliki rangakaian hardware yang sangat rumit.

Itulah beberapa kekurangan dan kelebihan dari komputer dan laptop. Semoga bermanfaat.

Labels: ,

Sunday 4 December 2016

Pilih Komputer atau Laptop, Manakah Yang Terbaik?

Pilih Komputer atau Laptop, Manakah Yang Terbaik? - Dewasa ini kebutuhan akan sistem komputer semakin meningkat. Hampir seluruh aspek kehidupan sudah diambil alih oleh teknologi. Baik itu urusan pekerjaan, berdagang (online shop), hingga sarana hiburan. Hal ini tentu menuntut setiap orang untuk setidaknya memiliki satu komputer agar bisa mengikuti perkembangan teknologi dan agar  tidak ketinggalan zaman.

Komputer vs Laptop

Berbicara tentang komputer, ada satu gadget yang memiliki sistem sama persis dengan komputer namun sifatnya lebih portable, yaitu laptop. Keberadaan laptop ini dapat menjadi bahan pertimbangan bagi anda yang hendak membeli komputer, karena keduanya memiliki kelebihan dan kekurangan masing – masing.

Nah, pada kesempatan kali ini bagi anda yang bingung menentukan pilihan, apakah membeli komputer atau laptop, kami akan membantu anda dengan memberikan masukan mengenai kelebihan dan kekurangan masing-masing, yang kami harapkan setelah membaca ulasan tersebut anda bisa semakin mantap dalam menentukan pilihan.

Komputer VS Laptop – Kelebihan dan Kekurangannya

A. Komputer

Kelebihan :

1. Prosesor

Komputer memiliki prosesor yang bisa dibilang lebih baik dari pada laptop. Kendati ukurannya lebih besar, prosesor komputer mempunyai performa yang lebih baik serta tahan panas walaupun digunakan berlama – lama pada spesifikasi yang sama dengan laptop (misal Core i5).

2. Layar

Dari segi layar, komputer patut berbangga karena memiliki layar yang lebih luas dari pada laptop. Layar komputer umumnya memiliki luas diatas 14 inch. Hal ini berbeda dengan laptop yang hanya berkisar antara 7 – 11 inch.

3. Keyboard

Komputer memiliki keyboard yang lebih lengkap dari pada laptop karena ukurannya lebih luas. Bahkan di beberapa keyboard gaming jumlah tombolnya bisa bertambah sesuai merknya. Selain itu keyboard komputer juga bersifat portabel dan bisa diganti jika mengalami kerusakan.

4. Bisa melakukan upgrade hardware

Komponen hardware pada komputer bisa updgrade karena komponen ini bisa dibongkar pasang. Jadi jika ingin memiliki spesifikasi komputer yang lebih baik, anda tinggal membeli hardware yang diinginkan, lalu memasangnya pada komputer.

5. Perbaikan

Karena komponennya terpisah dan bisa dilepas, perbaikan atau servis komputer bisa lebih mudah dilakukan.

Kekurangan

1. Tidak portabel

Tidak seperti laptop, komputer memiliki komponen yang berat dan bermacam-macam. Oleh sebab itu komputer tidak bisa dibawa kemana-mana.

2. Kurang praktis

Dianggap kurang praktis karena kita harus memasang satu persatu komponen hardwarenya sebelum digunakan.

B. Laptop

Kelebihan

1. Lebih praktis

Untuk menggunakan laptop sangatlah praktis karena tinggal buka dan menekan tombol power, laptop sudah menyala.

2. Portable

Karena bentuknya yang pipih dan kecil serta komponennya yang sudah terpasang permanen, membuat laptop lebih portabel dan mudah dibawa kemana-mana.

3. Layar

Bagi anda yang tidak menyukai layar yang terlalu besar, laptop bisa menjadi pilihan karena umumnya layar laptop memiliki luas antara 7-10 inch.

Kekurangan

1. Prosesor

Laptop memiliki sirkulasi udara yang tidak terlalu baik. Hal ini tentu berimbas pada kinerja prosesor yang cepat panas dan tentunya tidak dapat bertahan lama.

2. Keyboard

Keyboard pada laptop memiliki tombol yang lebih terbatas karena ukurannya tidak terlalu besar.

3. Upgrade hardware

Pada laptop, anda tidak bisa sesukanya mengganti hardware karena semua komponen itu sudah terpasang permanen. Hanya RAM yang bisa dibongkar pasang.

4. Servis atau perbaikan

Jika laptop mengalami kerusakan, maka perbaikannya akan sedikit sulit dan harus dilakukan oleh mereka yang ahli dibidangnya. Ini dikarenakan laptop memiliki rangakaian hardware yang sangat rumit.

Itulah beberapa kekurangan dan kelebihan dari komputer dan laptop. Semoga bermanfaat.

Labels: ,

0 Comments:

Post a Comment

Subscribe to Post Comments [Atom]

<< Home