Mengenai Sistem Operasi Baru Keluaran Apple Tahun Ini, iOS 10, tvOS 10, dan watchOS 3

Mengenai Sistem Operasi Baru Keluaran Apple Tahun Ini, iOS 10, tvOS 10, dan watchOS 3 -
Bulan lalu, tepatnya di tanggal 13 September 2016, Apple Resmi Rilis iOS 10, tvOS 10, dan watchOS 3 sesuai yang dijanjikan sebelumnya dalam Apple Event. Tak hanya sistem operasi iOS saja yang diupdate untuk versi terbarunya, Apple juga merilis tvOS 10 untuk iPhone sebagai remote control bagi Apple TV dan juga watchOS 3 yang merupakan sistem operasi smartwatch Apple generasi kedua terbaru mereka.


1. iOS10

Seperti yang sudah diumumkan sebelumnya, update iOS 10 ini juga memiliki pengembangan performa dan penambahan program. iOS 10 sendiri bisa di download melalui iTunes secara gratis atau di menu fungsi Software Update pada aplikasi bawaan iOS Setting.

Update iOS 10 sendiri bisa didapatkan untuk pengguna iPhone 5, 6, dan termasuk seri iPhone keluaran terbaru tahun ini yakni iPhone 7, iPod Touch 6 Gen, iPad 4, iPad Air dan model Pro, serta iPad Mini 2 dan seri iPad 4 keatasnya.

Beberapa pembaharuan sistem dalam iOS 10 ini adalah penampilan baru Control Center, Lock Screen, dan Widgets, peningkatan Siri, Home untuk aplikasi HomeKit atau smarthome, desain ulang Apple Maps, hingga fitur membangunkan smartphone anda hanya dengan cara otomasi mengangkatnya.

Apple Music pun tak lepas dari peningkatan di sistem operasi baru ini, yakni dengan adanya fitur My New Music Mic. Setiap minggunya, fitur ini akan memilih 25 lagu yang paling sering didengar oleh penggunanya untuk dijadikan playlist pada umumnya. Aplikasi Message pun mengalami penambahan fitur dan peningkatan, seperti emoticon yang semakin diperbanyak, fitur teks yang dinamis, dan sebagainya.

2. tvOS10

Selanjutnya adalah update terbaru dari tvOS 10, dimana update ini bisa langsung di download secara free di Apple TV. Pembaharuan dan peningkatan tvOS 10 pada iPhone yang berfungsi sebagai aplikasi remote ini telah mengembangkan Siri dan aplikasi pihak ketiga seperti Youtube. Jadi anda dapat menyuruh Siri untuk menyetel video dari Youtube di homescreen Apple TV hanya dengan menggunakan suara anda.

Siri pada Apple TV juga dapat digunakan sebagai HomeKit atau smarthome, dimana anda bisa dengan otomatis mematikan dan menyalakan lampu, atau mengatur termometer atau AC dalam rumah menggunakan Siri di tvOS 10 yang sudah di update ini. Update Siri untuk iOS 10 dan tvOS 10 dari Apple ini memang semakin pintar dan canggih.

Apple TV juga sekarang memiliki mode malam atau dark mode yang memungkinkan anda menonton televisi di malam hari tanpa radiasi cahaya yang berlebihan dalam kegelapan. Perihal Apple Music di sistem operasi baru Apple TV ini juga sama dengan fitur baru Apple Music pada iOS 10 yang membuat playlist otomatis dari 25 lagu yang paling sering diputar. Tentunya update ini hanya ada di tvOS 10 terbaru.


3. Watchos 3

Last but not the least, update sistem operasi smartwatch Apple yakni watchOS 3. Terdapat pembaharuan penghematan baterai untuk watchOS 3 ini. Aplikasi yang sudah digunakan dan tersimpan di layar sehingga apabila diperlukan, anda tidak perlu mencarinya kembali di menu.
Mengubah tampilan layar Apple Watch anda akan lebih mudah dengan sistem operasi smartwatch terbaru Apple ini. Bila pada watchOS 2, anda harus menekan layarnya lebih lama kemudian scroll untuk memilih tampilan layar, maka di watchOS 3 akan lebih praktis hanya dengan menggeser layarnya ke kiri atau ke kanan.

Dengan adanya watchOS 3 ini, anda juga dapat membuka kunci laptop Mac anda dari jarak sejauh 3 meter dengan menggunakan Apple Watch. Tentunya bila laptop Mac sudah di update sistem operasinya ke macOS Sierra.

Labels: ,

Thursday, 13 October 2016

Mengenai Sistem Operasi Baru Keluaran Apple Tahun Ini, iOS 10, tvOS 10, dan watchOS 3

Mengenai Sistem Operasi Baru Keluaran Apple Tahun Ini, iOS 10, tvOS 10, dan watchOS 3 -
Bulan lalu, tepatnya di tanggal 13 September 2016, Apple Resmi Rilis iOS 10, tvOS 10, dan watchOS 3 sesuai yang dijanjikan sebelumnya dalam Apple Event. Tak hanya sistem operasi iOS saja yang diupdate untuk versi terbarunya, Apple juga merilis tvOS 10 untuk iPhone sebagai remote control bagi Apple TV dan juga watchOS 3 yang merupakan sistem operasi smartwatch Apple generasi kedua terbaru mereka.


1. iOS10

Seperti yang sudah diumumkan sebelumnya, update iOS 10 ini juga memiliki pengembangan performa dan penambahan program. iOS 10 sendiri bisa di download melalui iTunes secara gratis atau di menu fungsi Software Update pada aplikasi bawaan iOS Setting.

Update iOS 10 sendiri bisa didapatkan untuk pengguna iPhone 5, 6, dan termasuk seri iPhone keluaran terbaru tahun ini yakni iPhone 7, iPod Touch 6 Gen, iPad 4, iPad Air dan model Pro, serta iPad Mini 2 dan seri iPad 4 keatasnya.

Beberapa pembaharuan sistem dalam iOS 10 ini adalah penampilan baru Control Center, Lock Screen, dan Widgets, peningkatan Siri, Home untuk aplikasi HomeKit atau smarthome, desain ulang Apple Maps, hingga fitur membangunkan smartphone anda hanya dengan cara otomasi mengangkatnya.

Apple Music pun tak lepas dari peningkatan di sistem operasi baru ini, yakni dengan adanya fitur My New Music Mic. Setiap minggunya, fitur ini akan memilih 25 lagu yang paling sering didengar oleh penggunanya untuk dijadikan playlist pada umumnya. Aplikasi Message pun mengalami penambahan fitur dan peningkatan, seperti emoticon yang semakin diperbanyak, fitur teks yang dinamis, dan sebagainya.

2. tvOS10

Selanjutnya adalah update terbaru dari tvOS 10, dimana update ini bisa langsung di download secara free di Apple TV. Pembaharuan dan peningkatan tvOS 10 pada iPhone yang berfungsi sebagai aplikasi remote ini telah mengembangkan Siri dan aplikasi pihak ketiga seperti Youtube. Jadi anda dapat menyuruh Siri untuk menyetel video dari Youtube di homescreen Apple TV hanya dengan menggunakan suara anda.

Siri pada Apple TV juga dapat digunakan sebagai HomeKit atau smarthome, dimana anda bisa dengan otomatis mematikan dan menyalakan lampu, atau mengatur termometer atau AC dalam rumah menggunakan Siri di tvOS 10 yang sudah di update ini. Update Siri untuk iOS 10 dan tvOS 10 dari Apple ini memang semakin pintar dan canggih.

Apple TV juga sekarang memiliki mode malam atau dark mode yang memungkinkan anda menonton televisi di malam hari tanpa radiasi cahaya yang berlebihan dalam kegelapan. Perihal Apple Music di sistem operasi baru Apple TV ini juga sama dengan fitur baru Apple Music pada iOS 10 yang membuat playlist otomatis dari 25 lagu yang paling sering diputar. Tentunya update ini hanya ada di tvOS 10 terbaru.


3. Watchos 3

Last but not the least, update sistem operasi smartwatch Apple yakni watchOS 3. Terdapat pembaharuan penghematan baterai untuk watchOS 3 ini. Aplikasi yang sudah digunakan dan tersimpan di layar sehingga apabila diperlukan, anda tidak perlu mencarinya kembali di menu.
Mengubah tampilan layar Apple Watch anda akan lebih mudah dengan sistem operasi smartwatch terbaru Apple ini. Bila pada watchOS 2, anda harus menekan layarnya lebih lama kemudian scroll untuk memilih tampilan layar, maka di watchOS 3 akan lebih praktis hanya dengan menggeser layarnya ke kiri atau ke kanan.

Dengan adanya watchOS 3 ini, anda juga dapat membuka kunci laptop Mac anda dari jarak sejauh 3 meter dengan menggunakan Apple Watch. Tentunya bila laptop Mac sudah di update sistem operasinya ke macOS Sierra.

Labels: ,

0 Comments:

Post a Comment

Subscribe to Post Comments [Atom]

<< Home