7 Tips Membuat Video Berkualitas dengan Smartphone

Seiring dengan semakin meningkatnya trend vlog, semakin banyak gadget yang  beredar di pasaran untuk menunjang kebutuhan merekam video.
DuniaTeknologi.Info - Seiring dengan semakin meningkatnya trend vlog, semakin banyak gadget yang  beredar di pasaran untuk menunjang kebutuhan merekam video. Smartphone  dengan fitur pendukung pembuatan video berkualitas kelas profesional bukan lagi barang langka. Barangkali mungkin Anda sendiri telah memilikinya. Alih-alih mengincar kamera DSLR dan segala perlengkapan pendukung yang harganya selangit, mengapa tidak Anda memaksimalkan gadget yang ada? 

Untuk itu tidak ada salahnya Anda menyimak tips membuat video berkualitas dengan Smartphone  berikut ini.

1. Kenali Perangkat Anda

Smartphone  merupakan alat yang bisa dipastikan hampir selalu dalam genggaman Anda. Tak jarang ada momen-momen tak terduga yang sangat sayang jika tidak diabadikan, terjadi di depan Anda. Maka, penting untuk mengenali kemampuan Smartphone  Anda agar bisa menghasilkan video yang bagus, meski merekam secara spontan. Ini dikarenakan kemampuan ponsel untuk merekam tidak sama, sekalipun sama-sama berlabel video 4K, misalnya.

2. Persiapan
Sebelum melakukan rekaman video, lakukan tips membuat video dengan Smartphone  yang paling penting ini. Persiapkan beberapa hal seperti; skrip, Smartphone , lokasi syuting, aktor, dan properti lainnya. Pastikan baterai Smartphone  Anda dalam keadaan penuh dan storan yang memadai. Jika memungkinkan, Anda dapat menyediakan baterai dan memory card cadangan. 

Sediakan tripod, monopod, atau stabilizer untuk mendukung proses syuting, agar video yang diambil bebas dari efek goncangan dan getaran. Sebagai alternatif, Anda bisa menggunakan meja atau kursi untuk meletakkan Smartphone .

3. Buat Konsep
Susun konsep video yang menarik. Anda bisa melakukan riset untuk mendapatkan topik atau cerita yang menarik untuk diangkat ke dalam video Anda.

4. Sesuaikan dengan Platform
Media sosial memiliki karakteristik yang berbeda-beda bagi setiap platform. Ini penting untuk diperhatikan, jika Anda berniat mengunggah kreasi video Anda di media sosial. Platform Youtube misalnya, sesuai untuk video horizontal dengan beragam durasi. Sedangkan Instagram membatasi durasi maksimal 15 detik dengan posisi video vertikal. Untuk itu, Anda perlu membuat video sesuai dengan platform di mana Anda akan meng-upload video.

5. Pencahayaan, Framing, dan Audio
Ketika proses syuting, ketiga komponen ini perlu mendapat perhatian. Framing atau komposisi penting untuk menghindari adanya ruang kosong yang mengganggu pandangan. Perhatikan juga background, posisi subjek dan foreground agar ada pada susunan yang pas.

Untuk aspek pencahayaan, rekam video di tempat yang terang. Jangan arahkan kamera ke sumber cahaya untuk menghindari lens flare dan ekspos cahaya yang berlebihan dalam video.

Sementara dalam hal audio, perhatikan posisi tangan Anda ketika merekam agar tidak menutupi lubang mikrofon. Mikrofon eksternal juga dapat digunakan untuk mendapatkan kualitas suara yang jernih. Anda juga bisa menambahkan filter natural density (ND) untuk menjaga kestabilan suara ketika Smartphone  digerakkan saat merekam gambar.

6. Kreativitas
Tips membuat video dengan Smartphone  selanjutnya ialan kreativitas. Kreativitas adalah unsur penting untuk menghasilkan video yang menarik. Kreativitas itu dapat berupa pergerakan kamera yang dinamis, sudut pengambilan video, dan transisi lokasi.

7. Editing
Editing ialah proses menyatukan potongan video, audio, dan still photo ke dalam karya video yang utuh. Proses ini sangat menentukan hasil akhir dari video yang Anda buat. Rekaman video yang bagus tanpa editing, atau dengan editing yang berantakan, bisa dipastikan hasilnya tidak bagus.

Sebuah tips penting sebagai penutup tips membuat video berkualitas dengan smatphone ini, yaitu teruslah mempelajari berbagai trik terkait merekam video dan editing. Semoga tips-tips yang kami sajikan dapat memberi inspirasi untuk Anda.

Labels: ,

Sunday, 17 December 2017

7 Tips Membuat Video Berkualitas dengan Smartphone

Seiring dengan semakin meningkatnya trend vlog, semakin banyak gadget yang  beredar di pasaran untuk menunjang kebutuhan merekam video.
DuniaTeknologi.Info - Seiring dengan semakin meningkatnya trend vlog, semakin banyak gadget yang  beredar di pasaran untuk menunjang kebutuhan merekam video. Smartphone  dengan fitur pendukung pembuatan video berkualitas kelas profesional bukan lagi barang langka. Barangkali mungkin Anda sendiri telah memilikinya. Alih-alih mengincar kamera DSLR dan segala perlengkapan pendukung yang harganya selangit, mengapa tidak Anda memaksimalkan gadget yang ada? 

Untuk itu tidak ada salahnya Anda menyimak tips membuat video berkualitas dengan Smartphone  berikut ini.

1. Kenali Perangkat Anda

Smartphone  merupakan alat yang bisa dipastikan hampir selalu dalam genggaman Anda. Tak jarang ada momen-momen tak terduga yang sangat sayang jika tidak diabadikan, terjadi di depan Anda. Maka, penting untuk mengenali kemampuan Smartphone  Anda agar bisa menghasilkan video yang bagus, meski merekam secara spontan. Ini dikarenakan kemampuan ponsel untuk merekam tidak sama, sekalipun sama-sama berlabel video 4K, misalnya.

2. Persiapan
Sebelum melakukan rekaman video, lakukan tips membuat video dengan Smartphone  yang paling penting ini. Persiapkan beberapa hal seperti; skrip, Smartphone , lokasi syuting, aktor, dan properti lainnya. Pastikan baterai Smartphone  Anda dalam keadaan penuh dan storan yang memadai. Jika memungkinkan, Anda dapat menyediakan baterai dan memory card cadangan. 

Sediakan tripod, monopod, atau stabilizer untuk mendukung proses syuting, agar video yang diambil bebas dari efek goncangan dan getaran. Sebagai alternatif, Anda bisa menggunakan meja atau kursi untuk meletakkan Smartphone .

3. Buat Konsep
Susun konsep video yang menarik. Anda bisa melakukan riset untuk mendapatkan topik atau cerita yang menarik untuk diangkat ke dalam video Anda.

4. Sesuaikan dengan Platform
Media sosial memiliki karakteristik yang berbeda-beda bagi setiap platform. Ini penting untuk diperhatikan, jika Anda berniat mengunggah kreasi video Anda di media sosial. Platform Youtube misalnya, sesuai untuk video horizontal dengan beragam durasi. Sedangkan Instagram membatasi durasi maksimal 15 detik dengan posisi video vertikal. Untuk itu, Anda perlu membuat video sesuai dengan platform di mana Anda akan meng-upload video.

5. Pencahayaan, Framing, dan Audio
Ketika proses syuting, ketiga komponen ini perlu mendapat perhatian. Framing atau komposisi penting untuk menghindari adanya ruang kosong yang mengganggu pandangan. Perhatikan juga background, posisi subjek dan foreground agar ada pada susunan yang pas.

Untuk aspek pencahayaan, rekam video di tempat yang terang. Jangan arahkan kamera ke sumber cahaya untuk menghindari lens flare dan ekspos cahaya yang berlebihan dalam video.

Sementara dalam hal audio, perhatikan posisi tangan Anda ketika merekam agar tidak menutupi lubang mikrofon. Mikrofon eksternal juga dapat digunakan untuk mendapatkan kualitas suara yang jernih. Anda juga bisa menambahkan filter natural density (ND) untuk menjaga kestabilan suara ketika Smartphone  digerakkan saat merekam gambar.

6. Kreativitas
Tips membuat video dengan Smartphone  selanjutnya ialan kreativitas. Kreativitas adalah unsur penting untuk menghasilkan video yang menarik. Kreativitas itu dapat berupa pergerakan kamera yang dinamis, sudut pengambilan video, dan transisi lokasi.

7. Editing
Editing ialah proses menyatukan potongan video, audio, dan still photo ke dalam karya video yang utuh. Proses ini sangat menentukan hasil akhir dari video yang Anda buat. Rekaman video yang bagus tanpa editing, atau dengan editing yang berantakan, bisa dipastikan hasilnya tidak bagus.

Sebuah tips penting sebagai penutup tips membuat video berkualitas dengan smatphone ini, yaitu teruslah mempelajari berbagai trik terkait merekam video dan editing. Semoga tips-tips yang kami sajikan dapat memberi inspirasi untuk Anda.

Labels: ,

1 Comments:

At 21 December 2017 at 19:52 , Blogger Judi Domino99 said...

yang paling penting hpnya..
wkwkw
Judi Dominoq

 

Post a Comment

Subscribe to Post Comments [Atom]

<< Home