Simak Spesifikasi Dan Harga Lenovo Vibe C Terbaru

Simak Spesifikasi Dan Harga Lenovo Vibe C Terbaru - Nama Lenovo saat ini semakin dikenal oleh masyarakat Indonesia, karena belum lama ini Lenovo telah merilis produk smartphone terbarunya yaitu Lenovo Vibe C yang dibekali spesifikasi tangguh dengan fitur mumpuni.

Meskipun Lenovo selalu mengeluarkan smartphone dengan harga yang murah, spesifikasi yang ditawarkan tidak kalah apiknya dengan smartphone yang lain. Maka tak bisa dipungkiri memang banyak sekali masyarakat yang selalu menantikan kehebatan-kehebatan yang ditawarkan Lenovo ini.

Dengan harga 2 jutaan Anda sudah bisa mendapatkan spesifikasi terbaik dari Lenovo karena smartphone seri Vibe ini dikeluarkan untuk menambah jajaran ponsel termurah terbaru dengan generasi prosesor yang baik. Ingin selalu menawarkan produk yang paling menawan membuat Lenovo selalu mengeluarkan produk-produk smartphone yang terbaik.

Salah satu keunggulan yang ditawarkan oleh Lenovo Vibe seri C ini adalah harganya yang cukup terjangkau oleh masyarakat kalangan menengah ke bawah. Produk yang satu ini dihadirkan dengan kualitas layar berukuran 5 inch saja sehingga Anda bisa dengan nyaman menggenggam smartphone ini. Tentunya tak hanya layarnya saja, smartphone ini didukung juga oleh tombol capacitive Home, Back, dan recent place yang terletak pada sisi bawah layarnya.

Lenovo Vibe C juga dilengkapi dengan fitur layar bertipe IPS LCD capacitive touchscreen dengan tingkat resolusi layar yang sangat berkualitas yaitu HD 720 X 1280 pixels. Dengan resolusi tersebut tentunya Anda bisa mendapatkan kualitas gambar dengan kualitas yang halus dan juga gambar yang begitu jelas dan jernih. Jaringan yang bisa ditangkap oleh smartphone ini pun beragam. Mulai dari GSM, HSDPA, LTE, 2G,3G, sampai pada 4G LTE. Kebanyakan smartphone saat ini juga sudah mengusung jaringan 4G LTE.


Untuk memori internal yang dimiliki oleh Lenovo tipe ini adalah 16 GB sedangkan untuk memori eksternalnya mencapai 32 GB dengan RAM berkapasitas 1 GB. Dengan begitu smartphone besutan Lenovo ini memiliki kinerja yang cukup baik saat meluakukan multitasking. Kemudian dari sisi kualitas kamera yang dimiliki, untuk kamera depan Vibe C ini beresolusi 2 MP dan untuk kamera utama atau belakang Lenovo berkekuatan 5 MP dengan fitur lengkapnya yaitu autofocus, LED Flash, Geo-tagging- touch focus, dan juga face detection.

Terkait dengan konektivitas yang dimiliki, Lenovo bisa terhubung dengan jaringan internet melalui Wi-Fi atau hotspot yang tersedia. Kemudian FM Radio dan micro USB yang untuk keperluan transfer file via PC atau laptop.Sekali lagi mengenai harga yang dimiliki oleh Lenovo, meskipun harganya murah namun tidak bisa dikatakan bahwa smartphone ini termasuk murahan.

Dengan harga yang terjangkau untuk spesifikasinya sendiri sudah termasuk spesifikasi smartphone Android kelas menengah. Namun meskipun kelebihan yang dimiliki banyak, kekurangan pun tak luput dari smartphone yang satu ini. Kekurangan yang dimiliki oleh Vibe C adalah belum adanya anti gores bawaan yang terpasang sehingga Anda perlu membelinya di counter-counter aksesoris ponsel untuk mendapatkan perlindungan yang lebih maksimal pada layar smartphone ini.

Kemudian navigasi dari smartphone ini hanya sebatas A-GPS selain itu material casing yang digunakan mudah meninggalkan jejak sidi jari. Meski begitu secara keseluruhan smartphone yang satu ini layak untuk dimiliki karena dengan harga yang bersahabat, Anda sudah mendapatkan smartphone branded yang sudah mengusung jaringan 4G LTE dengan kualitas jepretan kamera yang cukup lumayan untuk harga dikelasnya karena itu smartphone Lenovo Vibe C layak untuk dipertimbangkan.

Labels: ,

Saturday, 1 October 2016

Simak Spesifikasi Dan Harga Lenovo Vibe C Terbaru

Simak Spesifikasi Dan Harga Lenovo Vibe C Terbaru - Nama Lenovo saat ini semakin dikenal oleh masyarakat Indonesia, karena belum lama ini Lenovo telah merilis produk smartphone terbarunya yaitu Lenovo Vibe C yang dibekali spesifikasi tangguh dengan fitur mumpuni.

Meskipun Lenovo selalu mengeluarkan smartphone dengan harga yang murah, spesifikasi yang ditawarkan tidak kalah apiknya dengan smartphone yang lain. Maka tak bisa dipungkiri memang banyak sekali masyarakat yang selalu menantikan kehebatan-kehebatan yang ditawarkan Lenovo ini.

Dengan harga 2 jutaan Anda sudah bisa mendapatkan spesifikasi terbaik dari Lenovo karena smartphone seri Vibe ini dikeluarkan untuk menambah jajaran ponsel termurah terbaru dengan generasi prosesor yang baik. Ingin selalu menawarkan produk yang paling menawan membuat Lenovo selalu mengeluarkan produk-produk smartphone yang terbaik.

Salah satu keunggulan yang ditawarkan oleh Lenovo Vibe seri C ini adalah harganya yang cukup terjangkau oleh masyarakat kalangan menengah ke bawah. Produk yang satu ini dihadirkan dengan kualitas layar berukuran 5 inch saja sehingga Anda bisa dengan nyaman menggenggam smartphone ini. Tentunya tak hanya layarnya saja, smartphone ini didukung juga oleh tombol capacitive Home, Back, dan recent place yang terletak pada sisi bawah layarnya.

Lenovo Vibe C juga dilengkapi dengan fitur layar bertipe IPS LCD capacitive touchscreen dengan tingkat resolusi layar yang sangat berkualitas yaitu HD 720 X 1280 pixels. Dengan resolusi tersebut tentunya Anda bisa mendapatkan kualitas gambar dengan kualitas yang halus dan juga gambar yang begitu jelas dan jernih. Jaringan yang bisa ditangkap oleh smartphone ini pun beragam. Mulai dari GSM, HSDPA, LTE, 2G,3G, sampai pada 4G LTE. Kebanyakan smartphone saat ini juga sudah mengusung jaringan 4G LTE.


Untuk memori internal yang dimiliki oleh Lenovo tipe ini adalah 16 GB sedangkan untuk memori eksternalnya mencapai 32 GB dengan RAM berkapasitas 1 GB. Dengan begitu smartphone besutan Lenovo ini memiliki kinerja yang cukup baik saat meluakukan multitasking. Kemudian dari sisi kualitas kamera yang dimiliki, untuk kamera depan Vibe C ini beresolusi 2 MP dan untuk kamera utama atau belakang Lenovo berkekuatan 5 MP dengan fitur lengkapnya yaitu autofocus, LED Flash, Geo-tagging- touch focus, dan juga face detection.

Terkait dengan konektivitas yang dimiliki, Lenovo bisa terhubung dengan jaringan internet melalui Wi-Fi atau hotspot yang tersedia. Kemudian FM Radio dan micro USB yang untuk keperluan transfer file via PC atau laptop.Sekali lagi mengenai harga yang dimiliki oleh Lenovo, meskipun harganya murah namun tidak bisa dikatakan bahwa smartphone ini termasuk murahan.

Dengan harga yang terjangkau untuk spesifikasinya sendiri sudah termasuk spesifikasi smartphone Android kelas menengah. Namun meskipun kelebihan yang dimiliki banyak, kekurangan pun tak luput dari smartphone yang satu ini. Kekurangan yang dimiliki oleh Vibe C adalah belum adanya anti gores bawaan yang terpasang sehingga Anda perlu membelinya di counter-counter aksesoris ponsel untuk mendapatkan perlindungan yang lebih maksimal pada layar smartphone ini.

Kemudian navigasi dari smartphone ini hanya sebatas A-GPS selain itu material casing yang digunakan mudah meninggalkan jejak sidi jari. Meski begitu secara keseluruhan smartphone yang satu ini layak untuk dimiliki karena dengan harga yang bersahabat, Anda sudah mendapatkan smartphone branded yang sudah mengusung jaringan 4G LTE dengan kualitas jepretan kamera yang cukup lumayan untuk harga dikelasnya karena itu smartphone Lenovo Vibe C layak untuk dipertimbangkan.

Labels: ,

3 Comments:

At 1 October 2016 at 06:57 , Blogger Ical said...

Wahh ternyata bagus juga ya hp lenovo vibe c nya

 
At 1 October 2016 at 07:36 , Blogger Andi Leangle said...

Iya gan...namun plihan tetap pada anda gan...

 
At 1 October 2016 at 09:05 , Blogger Unknown said...

Keren sekali Lenovo Vibe C yang dibekali spesifikasi tangguh dengan fitur mumpuni.
Pulsa Murah

 

Post a Comment

Subscribe to Post Comments [Atom]

<< Home